Analisa Harian dan Top News Tanggal 28 Juli 2017
Investasi Emas
FOREXimf Update Analisa Harian | ||||||||||||||
Analisa Teknikal FOREXimfJumat, 28 Juli 2017Analisa EUR/USD
Analisa GBP/USD
Analisa Gold
Top NewsJumat, 28 Juli 2017Klaim Pengangguran AS Buat USD Pulih Perlahan Pada perdagangan kemarin, pergerakan mata uang utama dunia sebetulnya masih mengarahkan indeks dolar menguat dengan dorongan data durable goods order yang tertinggi dalam 3 tahun. EURUSD ditutup melemah di level 1,1676, GBPUSD ditutup melemah di level 1,3064, AUDUSD ditutup melemah di level 0,7965 dan USDJPY ditutup menguat di level 111,30. USD menguat disebabkan oleh Klaim awal untuk tunjangan negara bagi para pengangguran meningkat 10.000 ke tingkat dengan penyesuaian sebesar 244.000 untuk pekan yang berakhir pada 22 Juli. Data perumahan dan pesanan barang AS sebetulnya mulai pulih lagi mengikuti situasi keyakinan konsumen yang sebelumnya membaik sehingga mengindikasikan kenyamanan berinvestasi di AS masih terjaga serta belanja konsumen yang tetap akan mendorong terhadap pertumbuhan ekonomi dan diikuti masih ketatnya pasar tenaga kerja AS. The Fed sendiri kemarin dalam kondisi kurang optimis dengan situasi inflasinya yang terus mereda sehingga berpikir bahwa defisit neracanya diperbaiki terlebih dahulu ketimbang memikirkan suku bunganya untuk dinaikkan lebih lanjut. Drama kenaikan suku bunga versus defisit neraca the Fed telah menghiasi pasar uang dunia sejak 2 bulan terakhir ini dan membuat indeks dolar terus berada di level terendahnya dalam setahun terakhir. Salam Profit, Research & Education Division FOREXimf.com
|
© 2017 FOREXimf.com. All rights reserved.
Email ini dikirimkan kepada fredykurniawan91@gmail.com. Untuk mengganti/berhenti layanan subscriber kami, silakan klik Ganti Layanan.
PT. International Mitra Futures Jalan Sunda 57, Bandung 40112
022-4266000, 022-4266222
Posting Komentar