Analisa Harian dan Top News Tanggal 29 Januari 2019
Investasi Emas
FOREXimf Update Analisa Harian | ||||||||||||||
Analisa Teknikal FOREXimfSelasa, 29 Januari 2019Analisa EUR/USD
Analisa GBP/USD
Analisa Gold
Top NewsSelasa, 29 Januari 2019Harga Emas Sentuh Puncak Tujuh Bulan Harga emas berhasil menyentuk puncak tertinggi dalam tujuh bulan kemarin (28/1/2019), seiring pelemahan USD menjelang pertemuan Fed yang diperkirakan akan mempertahankan suku bunga dan ketegangan yang meningkat antara China-AS. Seperti yang diketahui, Fed telah menaikkan suku bunga sebanyak empat kali di tahun lalu. Beberapa pejabat Fed telah mengeluarkan pernyataan bahwa mereka akan bersabar dalam menaikkan suku bunga karena tersendatnya perdagangan dunia, shutdown dan tingkat belanja masyarakat. Di tahun ini, pasar memperkirakan Fed tidak akan menaikkan suku bunga. Sementara itu parleman Inggris akan kembali memulai debat dan akan melakukan pemungutan suara terkait langkah lanjutan yang akan dijalankan oleh Perdana Menteri Theresa May. --- Jika Anda menginginkan berita fundamental real time dan lebih tajam, silakan coba layanan Signal Trading Trial kami melalui aplikasi Whatsapp. Silakan kemukakan pendapat Anda tentang update berita fundamental kami di kolom komentar. Salam Profit, Research & Education Division FOREXimf.com
|
© 2019 FOREXimf.com. All rights reserved.
Email ini dikirimkan kepada fredykurniawan91@gmail.com. Untuk mengganti/berhenti layanan subscriber kami, silakan klik Ganti Layanan.
PT. International Mitra Futures Jalan Sunda 57, Bandung 40112
022-4266000, 022-4266222
Bagikan Artikel ini ke teman Anda...!!!
Posting Komentar