Analisa Harian dan Top News Tanggal 29 November 2016
Investasi Emas
FOREXimf Update Analisa Harian | ||||||||||||||
Analisa Teknikal FOREXimfSelasa, 29 November 2016Analisa EUR/USD
Analisa GBP/USD
Analisa Gold
Top NewsSelasa, 29 November 2016Minyak Mentah Menguat, Pasar Tetap Cermati OPEC Harga minyak mentah yang sempat tertekan berhasil sedikit menguat setelah menteri perminyakan Irak mengatakan bahwa negaranya siap bekerja sama dengan anggota OPEC lainnya dalam upaya mencapai kesepakatan pembatasan produksi. Dow Jones melaporkan bahwa Irak berupaya untuk membatasi produksi di angka 4,546 juta barel per hari, sementara Iran juga mempertimbangkan untuk melakukan pembatasan produksi namun Iran belum menentukan besarannya. Meskipun demikian penguatan harga minyak tersebut tidak berlanjut setelah sumber di OPEC mengatakan bahwa pertemuan para anggota OPEC yang diselenggarakan Senin kemarin tidak menghasilkan kesepakatan tentang rincian kuota produksi untuk masing-masing negara. OPEC akan kembali mengadakan pertemuan pada tanggal 30 November 2016 untuk menyepakati rincian kuota produksi yang akan diterima masing-masing negara anggota OPEC. Para analis dunia memperingatkan para pelaku pasar bahwa jika OPEC kembali gagal mencapai kesepakatan maka ada potensi harga minyak akan kembali tertekan. Salam Profit, Research & Education Division FOREXimf.com
|
© 2016 FOREXimf.com. All rights reserved.
Email ini dikirimkan kepada fredykurniawan91@gmail.com. Untuk mengganti/berhenti layanan subscriber kami, silakan klik Ganti Layanan.
PT. International Mitra Futures Jalan Sunda 57, Bandung 40112
022-4266000, 022-4266222
Bagikan Artikel ini ke teman Anda...!!!
Posting Komentar