Analisa Harian dan Top News Tanggal 19 Agustus 2016
Investasi Emas
FOREXimf Update Analisa Harian | ||||||||||||||
Analisa Teknikal FOREXimfJumat, 19 Agustus 2016Analisa EUR/USD
Analisa GBP/USD
Analisa Gold
Top NewsJumat, 19 Agustus 2016Harga Emas Turun Ditengah Perdebatan Suku Bunga The Fed Harga emas merosot di sesi Asia pada hari Jumat seiring meningkatnya perdebatan terhadap perlunya kenaikan suku bunga di akhir tahun ini . Di Comex New York Mercantile Exchange, emas turun 0.28% menjadi $ 1,353.45 per troy ounce. Perak untuk pengiriman September turun 0.34% menjadi $ 19,672 per troy ounce. Semalam, emas naik tipis karena dolar jatuh ke level terendah tujuh minggu terhadap rival-rival utamanya, sementara investor masih mencerna hasil minutes Federal Reserve dan Bank Sentral Eropa untuk indikasi lebih lanjut mengenai kebijakan suku bunga rendah yang telah digalakan. Pada Kamis pagi, Bank Sentral Eropa merilis hasil minutes dari pertemuan Juli dimana pada pertemuan tersebut dibahas langkah-langkah dalam menghadapi Brexit. Sementara itu, klaim pengangguran awal di AS pekan lalu, mengalami penurunan 4.000 dari minggu sebelumnya yakni 262.000. Salam Profit, Research & Education Division FOREXimf.com
|
© 2016 FOREXimf.com. All rights reserved.
Email ini dikirimkan kepada fredykurniawan91@gmail.com. Untuk mengganti/berhenti layanan subscriber kami, silakan klik Ganti Layanan.
PT. International Mitra Futures Jalan Sunda 57, Bandung 40112
022-4266000, 022-4266222
Posting Komentar