Analisa Harian dan Top News Tanggal 20 Juli 2016
Investasi Emas
FOREXimf Update Analisa Harian | ||||||||||||||
Analisa Teknikal FOREXimfRabu, 20 Juli 2016Analisa EUR/USD
Analisa GBP/USD
Analisa Gold
Top NewsRabu, 20 Juli 2016Harga Emas Lebih Tinggi di Sesi Asia Meski tidak bergerak banyak dalam beberapa hari terakhir, emas naik tipis di sesi Asia pada perdagangan hari Rabu di tengah investor yang berfokus pada pertemuan bank sentral eropa di hari Kamis dan prospek kenaikan suku bunga AS lebih awal di tahun ini. Di Comex New York Mercantile Exchange, emas naik tipis 0.06% menjadi $ 1,222.15 per troy ounce. Perak turun 0.30% menjadi $ 19,947 per troy ounce. Investor sebagian besar ragu-ragu untuk membuat langkah besar menjelang pertemuan kebijakan moneter bank sentral eropa pada hari Kamis. ECB diperkirakan akan mengambil tindakan setelah keputusan Brexit bulan lalu. Bank sentral eropa juga akan memantau data ekonomi terbaru dari rilis survei ZEW Sentimen Ekonomi Jerman dan indikator kepercayaan konsumen di seluruh zona euro.Minggu depan, Federal Reserve juga akan mengeluarkan keputusan suku bunga terbaru pada 27 Juli. Salam Profit, Research & Education Division FOREXimf.com
|
© 2016 FOREXimf.com. All rights reserved.
Email ini dikirimkan kepada fredykurniawan91@gmail.com. Untuk mengganti/berhenti layanan subscriber kami, silakan klik Ganti Layanan.
PT. International Mitra Futures Jalan Sunda 57, Bandung 40112
022-4266000, 022-4266222
Posting Komentar